Alasan kenapa kalian harus bisa beatbox!!
Untuk kalian yang masih duduk di bangku smp-sma ataupun kuliah pasti pernah dan akan presentasi. tetapi jika kalian presentasi alat musik atau bernyanyi, tak lengkap bila diiringi dengan gitar saja. mau pakai drum tak mungkin.beatbox solusinya agar presentasi kalian beda dari yang lain,inilah alasan kenapa kau harus bisa beatbox walaupun cuma BTK atau tehnik dasar .
1.Kalian bisa membantu teman kalian ketika ambil nilai nyanyi.
pasti kalian pernah di suruh ambil nilai nyanyi kan ? jarang di sekolah-sekolah terdapat drum. karena perawatannya susah dan mahal.disinilah beatbox berguna untuk mengiringi kawan kalian saat ambil nilai nyanyi menggantikan drum kalian bisa beatbox.2.Tampil classmeeting.
Pasti setelah ulangan sekolah kalian menggadakan classmeetingkan? disitu kesempatan kalian untuk tampil dalam lomba seperti got talent , pasti satu sekolah geger karena kamu dahulu tidak punya riwayat bisa beatbox.
3.Kalian bisa ikut lomba.
Setiap orang pasti selalu ingin terkenal dengan kreativitasnya masing-masing. jika kalian mempunyai bakat beatbox pasti kalian ingin membandingkan beat kalian dengan beat yang lain. dengan itu kalian bisa ikut lomba yang berlangsung di setiap negara ataupun kota. jika kalian menang kalian bisa menghasilkan uang dengan usaha sendiri bukan?
4.Bisa menambah teman.
Pasti setiap orang ingin memiliki banyak teman. dan beatbox pun tiap kota memiliki komunitas masing masing. kalau anda ikut anda bisa menambah teman anda bukan? bahkan bisa lebih dari teman. bisa dapet pacar mungkin. tapi pacarnya cewek ya..
Komentar
Posting Komentar